PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR KECAMATAN GALESONG UTARA
DOI:
https://doi.org/10.55606/jass.v3i1.104Keywords:
Disiplin kerja, budaya organisasi, kinerja pegawaiAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja dan budaya organisasi terhadap kinerja pegawai pada Kantor Kecamatan Galesong Utara. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kualitatif dan kuantitatif. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data primer dan data sekunder. Metode analisis yang digunakan adalah deskriptif linear berganda, koefisien korelasi, koefisien determinasi, uji-t, dan uji-f. Hasil penelitian menunjukkan bahwa regresi linear berganda 3.453 + 0,429X1 + 0,467X2, koefisien korelasi (r): 0,767, koefisien determinasi (r2): 0,588, uji-t dengan hasil t-hitung: 2,859 > t-tabel 2,051, t-hitung: 3,972 > t-tabel 2,051 dan uji f dengan hasil f-hitung : 19,278> f-tabel 3,35 sehingga diketahui bahwa terdapat hubungan positif dan signifikan antara disiplin kerja dan budaya organisasi terhadap kinerja pegawai pada Kantor Kecamatan Galesong Utara.
References
Afandi Pandi. 2018. Manajemen Sumber daya Manusia Teori Konsep dan Indikator. Nusa Media, Yogyakarta.
Edison E., Anwar Y., dan Komariyah I. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia. ALFABETA, cv Bandung.
Farida Umi,. Dan Hartono. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia II. Penerbit Umpo Press. Ponogoro.
Hasibuan, Malayu S.P. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia. PT Bumi Aksara, Jakarta.
___________________ 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi Revisi. PT Bumi Aksara, Jakarta.
___________________ 2019. Manajemen Sumber Daya Manusia. PT Bumi Aksara, Jakarta.
Irham Fahmi. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia Teori dan Aplikasi. ALFABETA, cv Bandung.
Kasmir. 2018. Manajemen Sumber Daya Manusia: Teori dan Praktik, PT. Grafindo, Depok.
______ 2019. Manajemen Sumber Daya Manusia. PT. Raja Grafindo Persada, Depok.
PP No. 30 Tahun 2019. Tentang Penilaian Kinerja Pegawai Negeri Sipil. (https://peraturan.bpk.go.id ) diakses 14 Februari 2022.
Raditya, Singgih, Jatilaksono. 2016. Pengaruh Disiplin Kerja Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan CV. Abank Irenk Creative Yogyakarta. (https://eprints.uny.ac.id) diakses 03 Februari 2022.
Rahmat. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Pertama Makassar.PT. UMITOHA UKHUWAH GRAFIKA.
Sedarmayanti. 2017. Manajemen sumber Daya Manusia Reformasi Birokrasi Dan Manajemen Pegawai Negeri Sipil. PT Revika Aditama, Bandung.
Sinambela Lijan Poltak, 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia: Membangun Tim Kerja yang Solid untuk Meningkatkan Kinerja. PT Bumi Aksara, Jakarta.
_____________________ 2018. Manajemen Sumber Daya Manusia. PT. Bumi Aksara, Jakarta.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Manajemen. CV. Alfabeta, Bandung.
Sutrisno, Edy. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi Pertama. KENCANA. Jakarta.